Motor Baru Honda Skutik Moge X-ADV Harganya Wowww
idokeren.com - Sobat keren kali ini honda mengeluarkan motor barunya yang sangat funtastic yaitu skutik rasa moge yup bener, sepeda motor yang di beri nama Skutik Adventure X-ADV ini di pampang di ajang pameran otomotif di kawasan kemayoran jakarta pusat.
Motor Baru Honda Skutik Moge X-ADV
Penasaran kan sobat keren dilihat dari gambarnya saja sudah bikin ngiler ingin cepat cepat beli dan merasakanya ya gak.
Motor skutik X- ADV ini sudah pernah di pajang loh di ajang pameran sebelumnya tepatnya di IIMS 2018 dan IMOS 2018.
Berapakah harganya ya kira kira ?
Skutik X-ADV ini import ( CBU ) yang langsung dari negeri sakura di banderol dengan harga yagn sangat lumayan ya sekitar Rp.450 Juta OTR Jakarta.
Woww harga yang cukup Funtastic karean setara dengan Harga Mobil Innova atau Fortuner alamaaak mahaal kapan kebelinya ini ya sobat hehehe.
Berapakah CC skutik X-ADV ini sobat keren ?
Skutik X-ADV ini di bekali dapur pacu sebesar 750 CC 2 garis SOHC 8 katup dengan mengandalkan pendinginan cairan skutik ini mengadopsi Transmisi DCT ( Dual Clutch Transmisison ) yang biasa di aplikasikan di Mobil VW GTi MK.V, VW Touran, Ford Fiesta 1.6 dan Ford Focus .
Model DTC tranmision di mobil
Transmisi DTC DCT pada dasarnya adalah kopling manual yang dirancang menjadi otomatis. DTC adalah transmisi manual dengan aktuator elektris yang diatur komputer untuk melakukan perpindahan gigi.
Dan Skutik X-ADV ini dilengkapi dengan suspensi Upside Down Di sok depan, sok belakang menempel Monosok Pro-link, Rem depan dan Belakang mengadopsi sistem pengeremana ABS dilengkapi Spidometer digital. Fitur HSTC ( Honda Selectable Torque control ) dan G Switch.
Nah sobat keren yang mau langsung membeli sepeda motor ini bisa memesan di IIMS dan akan menerima unitnya bulan Juli," terang Thomas Wijaya, Marketing Director PT AHM.
Motor Skutik X-ADV hnya bisa di pesan di 11 Big Wing di seluruh indonesia.
Sobat keren pecinta otomotif itulah berita tentang Motor Baru Honda Skutik Moge X-ADV Harganya Wowww, pastinya sobat keren gak sabar kan ingin membelinya. semoga info diatas bermanfaat terimakasih - idokeren.com