Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Widget HTML #1

Pengetahuan Dasar Tentang Listrik

idokeren.com - Sobat keren menulis di blog ini kadang anda akan melihat hal yang beragam baik itu tentang otomotif atau informasi yang bermanfaat lainya kali ini ido keren akan membahas tentang materi pengetahuan dasar listrik.

Bagi sobat keren yang sedang sekolah tingkat atas semoga informasi ini berguna dan menambah pengetahuan .

Asal Muasal Listrik 

Sobat keren kata bu/pa guru disekolah, Setiap benda terdiri dari sesuatu yang sangat kecil yang disebut molekul, Jika molekul di bagi lagi maka molekul tidak lagi  mempunyai sifat yang  sama dengan dengan sifat aslinya.

Nah bagian itu disebut atom.

Setiap atom mempunyai bagian inti disebut proton, Proton ini mempunyai listrik yang bermuatan listik ( + ) Proton dalam keadaan diam / tidak bergerak. Proton dikelilingi oleh benda benda yang  sangat kecil yang tidak bisa dilihat oleh indera mata benda ini disebut elektron.

Elektron mengandung muatan listrik Negatif ( - ) dan berputar mengelilingi proton dengan kecepatan yang sangat tinggi yaitu kira kira 300.000 km/detik.

elektron berputar secara kelompok dalam beberapa lapisan, Sedangkan elektron yang tidak masuk dalam kelompok akan berputar sendiri pada lapisan terluar dari proton.

elektron yang sendiri yang berputar  pada lapisan terluar disebut elektron bebas.

Baca Juga : Cara Hitung 1 Ampere Berapa Watt


elektron bebas
Elektron bebas sumber modul kelistrikan
Si Elektron ini cenderung berpindah kepada atom yang lain disekitarnya dimana selanjutnya elektron ini turut berputar mengelilingi proton dari atom yang bersangkutan.

Jika si elektron berpindah maka tempatnya akan kosong yang kemudian akan di isi oleh elektron lainya yang berasal dari atom lain.

taukah sobat keren bahwa pergerakan teratur elektron kesatu arah ( disebut aliran elektron ) akibat pergerakan ini maka akan timbul aliran listrik ( muatan listrik ).

Dulu sewaktu sekolah kalian sering mempraktekan teori jika kita menggosokan sepotong kaca pada sehelai kain sutera maka kertas akan menempal padanya

Kenapa hal ini dapat terjadi  ?

Karena panas yang dihasilkan dari gesekan sepotong kaca maka elektron berpindah pada kertas kertas tersebut, Pada saat itu kaca bermuatan positif dan kertas bermuatan negatif


elektron berpindah dari kaca  ke kertas
elektron berpindah dari kaca  ke kertas

Sobat keren kita tau banyak cara untuk membuat energy listrik misalanya :

- Dengan proses kimia contoh : batery / accu.
- Dengan adanya magnet contoh : adanya generatorl listrik / genset.

Jadi sekali ya sobat listrik muncul karena danya aliran elektron satu arah.

Arus listrik di di luar sumbernya mengalir dari kutub positif ke kutub negatif.

Dan di dalam sumbernya dari kutub negatif ke kutub positif.

Jadi arah arus listrik berlawanan atau kebalikan dari arah aliran elektron

Sobat keren semoga tulisan di blog ini selalu di buat agar selalu menambah pengetahuan dan menghapus kebodohan untuk  kita semua dan terimakasih kepada bapak ibu guru kita yang tiada kenal lelah mengajarkan cahaya untuk menerangi jalan yang gelap di dunia ini amal mu akan selalu menjadi bekal kami menaklukan dunia ini.

teruslah menggali ilmu karena ilmu itu hidup dan dapat berkomunikasi dengan dirimu pantaskan dirimu untuk mendapatkanya, luruskan niat mu mencari ilmu karena ALLAH SWT.

Dan terimakasih juga kepada lecture pelatihan mekanik daya adira bandung dengan ilmu dari kalian sangat bermanfaat terutama untuk mimin idokeren.com karena dari sanalah semua ilmu otomotif kudapatkan.